Kamis, 23 Mei 2013

array



          Array adalah objek container yang memiliki jumlah tetap dari suatu tipe data yang sama.
Panjang array ditentukan ketika array tersebut dibuat. Setelah itu panjang array bersifat fix.
Berikut ini adalah contoh penggunaan array dalam Java.
Masing-masing item di dalam array disebut dengan elemen. Masing-masing elemen tersebut diakses dengan nomor index.

code-code pada array

public class ArrayDemo {
 
    public static void main(String[] args) {
        //deklarasi array berupa integer
        int [] array;
        //alokasi memori sebanyak 5
        array = new int[5];
 
        //mengisi array
        array[0] = 24;
        array[1] = 32;
        array[2] = 45;
        array[3] = 54;
        array[4] = 62;
 
        //tampilkan array
        System.out.println("Elemen ke 1: "+array[0]);
        System.out.println("Elemen ke 2: "+array[1]);
        System.out.println("Elemen ke 3: "+array[2]);
        System.out.println("Elemen ke 4: "+array[3]);
        System.out.println("Elemen ke 5: "+array[4]);
 
    }
}
Selain int, kita juga dapat menggunakan tipe data lain seperti byte, char dan lain sebagainya.
?
1
2
3
4
5
6
7
8
byte[] arrayBytes;
short[] arrayShorts;
long[] arrayLongs;
float[] arrayFloat;
double[] arrayDouble;
boolean[] arrayBoolean;
char[] arrayChar;
String[] arrayString;
Array juga dapat dibuat dengan menggunakan code seperti ini:
?
1
2
3
4
5
int [] array = {
     24, 32, 45, 54, 62
};
         
System.out.println("Array ke 2: "+array[1]);

Tidak ada komentar:

Posting Komentar